Tim - Tim Lolos Piala Dunia 2010

|

Tim-tim Lolos Piala Dunia 2010


Tim-tim Lolos Piala Dunia 2010
(ANTARA/Grafis)
Paris,(ANTARA News)- Berikut ini 32 negara yang akan ambil bagian dalam putaran final Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan setelah sejumlah pertandingan playoff penentuan pada Rabu (Kamis WIB), sebagaimana dikutip dari AFP.

Zona Eropa
Belanda, Inggris, Spanyol, Jerman, Denmark, Serbia, Italia, Swiss, Slowakia, Yunani, Slovenia, Portugal, Prancis

Zona Asia
Jepang, Australia, Korea Selatan, Korea Utara

Zona Afrika
Afrika Selatan (sebagai tuan rumah), Ghana, Pantai Gading, Nigeria, Kamerun, Aljazair

Zona Amerika Selatan
Brazil, Paraguay, Chile, Argentina, Uruguay

Zona Amerika Utara
Meksiko, Amerika Serikat, Honduras

Zona Oceania
Selandia Baru.(*)

COPYRIGHT © 2009